on Leave a Comment

Mengatasi Sharing printer Error 0x0000011b

Mengatasi Sharing printer Error 0x0000011b, sudah lama nih gak corat coret di blog. Saya mau berbagi pengalaman mengatasi error saat kita melakukan sharing printer. Jadi jangan panik ketika kamu menemui error seperti ini. Biasanya terjadi ketika server dan client itu berbeda versi windows / beda 32 bit/64 bit.


Pengalaman saya mengatasi error ini adalah ketika server printer mengunakan windows 10 64 bit dan client menggunakan win 7 32 bit.
Yang perlu ditangani adalah server printernya, kita perlu mengedit registrinya.
1. kli win+R , ketik regedit, enter

2. klik folder print, klik kanan new dword 32 bit, ikuti sesuai gambar ini

3. berinama sesuai tulisan yg di bold kuning, " RpcAuthnLevelPrivacyEnabled"

4. buka folder windowsNT, sesuai gambar dibawah ini, klik kanan folder Windows NT, new, key
berinama "Printers"

5. 

6. Kemudian klik folder tadi, klik kanan new, dword 32 bit, beri nama "CopyFilesPolicy"


Ubah value data menjadi :1


7. Restart server printernya. work! Selamat mencoba
 


on 5 comments

Cara Mengatasi (Eror 2908) Pada Corel Draw x 7

on Leave a Comment

CARA PISAHKAN PARTISI BAD SECTOR HARDISK

Scan Hardisk dengan mini tool partition (googling aja ya)

ada 2 blok warna merah, itu bad sector nya.
on 2 comments

Cara mengatasi memutar film patah-patah/ lag

Cara mengatasi memutar film patah-patah/ lag


Assalamualaikum bro,. Kali ini saya akan share bagaimana caranya mengatasi film yang patah-patah diputar di pc spesifikasi rendah,.
Disini saya menggunakan PC mungil saya dengan spesifikasi sebagai berikut :
on Leave a Comment

Cara Memperbaiki Windows Script Host Access Is Disabled On This Machine

Cara Memperbaiki Windows Script Host Access Is Disabled On This Machine

WIN 7 / 10 




Jika Anda sudah melakukan cara ini : Regedit > selanjutnya Pilih HKEY_CURRENT-USER\SOFTWARE\Microsoft\Windows Script Host\Setting. dan ternyata masalah tidak kunjung tuntasssss.....
eeeiiittttttt,...... jangan keceweee dulu... 
hampir 1 bulan saya ngulik ini masalah dan ternyata sepele banget :D 
oke berikut tutorialnya :)

- Klik kanan pada Ikon Smadav di Notifications area, lalu pilih Windows Script & Macro (Forever).

nah intinya masalah ini disebabkan oleh smadav, ya itu yang terjadi pada kasus saya, dan beberapa teman saya, dan setelah melakukan hal diatas masalah menjadi clear dan tentunya saya senang :), terima kasih untuk User amanah yang telah berbagi informasi dan juga semua para komentator, you are the best :) 


Jarang Update tapi Infonya bermanfaat...

Semua yg saya posting adalah pengalaman saya pribadi menjadi seorang IT.
iwe@copyright. Powered by Blogger.